Yuk, Kuliah ke Türkiye.

GitTurkiye Adalah sebuah agency pendidikan untuk para pelajar seluruh indonesia yang ingin kuliah ke Perguruan Tinggi di Turki melalui Agensi Konsultan GitTurkiye

BERGABUNG

Tentang Turkiye

Kenapa Memilih Kuliah di Turkiye?

Turkiye Menawarkan Daya Tarik Beragam Bagi Masyarakat Indonesia Yang Berkeinginan Kuliah di Turkiye. Mulai dari Keindahan alamnya, Tempat Wisatanya, Biaya Hidup yang sangat Terjangkau, Pendidikan standar Eropa. Biaya Kuliah & Biaya Hidup di Turki yang sangat terjangkau menjadi dasar utama daya tarik bagi pelajar Indonesia untuk berkuliah di Turki.

VISI

Menjadi Lembaga Konsultan Pendidikan Agency terpercaya dan terdepan dalam memfasilitasi generasi muda Indonesia khususnya Banua tercinta Kalimantan Selatan untuk meningkatkan sumber daya manusia dibidang Pendidikan yang berkualitas di Perguruan Tinggi Internasional khususnya di Negara Turki, serta membentuk sumber daya manusia yang unggul, berdaya saing secara global, dan berwawasan ilmu pengetahuan dan pengalaman internasional.

MISI

Memberikan informasi yang akurat, lengkap, dan terkini seputar Pendidikan tinggi di Negara Turki kepada calon mahasiswa di Sekolah, di Masyarakat, dan kepada orang tua calon mahasiswa itu sendiri. Menyediakan layanan bimbingan secara akademik, Bahasa, dan administrasi untuk mempersiapkan siswa dalam menghadapi proses masuk Universitas di Turki. Memberikan pendampingan khusus kepada siswa selama proses pendaftaran di Universitas Turki..

CEO & Founder

Hj. HANNA GITARISNA

CEO & Founder of GitTurkiye


hj_gita_banjarmasin

DAFTAR UNIVERSITAS TURKI

Benefit

Biaya Hidup Terjangkau

Biaya Hidup di Turki rata-rata berkisar antara Rp.3.000.000 - Rp.5.000.000 Per Bulan.

Bus UI

Biaya Pendidikan Yang Terjangkau

Biaya Uang Semester Yang Masih Terjangkau mulai dari Rp.3.000.000 Per-Semesternya.

Bus UI

Kampus Berteknologi Modern

Kampus-kampus di Turki menawarkan lingkungan pembelajaran yang modern dan inovatif, dilengkapi dengan fasilitas canggih berstandar Eropa. Dari laboratorium berteknologi tinggi hingga ruang kelas digital yang interaktif, semua dirancang untuk menunjang proses belajar yang efektif dan berkualitas.

Bus UI

Prospek Kerja Internasional

Lulusan dari universitas di Turki memiliki peluang besar untuk bekerja di dalam negeri maupun secara internasional, dengan sistem pendidikan yang terkini dengan standar internasional serta jaringan kerja sama global yang luas, mahasiswa dibekali kompetensi dan sertifikasi yang diakui secara internasional

Bus UI